5 Maret 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya
Pada Hari Rabu, 5 Maret 2025, BPS Kabupaten Malang diundang untuk menjadi pembicara pada sharing knowledge Pembangunan Zona Integritas. Acara dibuka oleh Kepala BPS Kabupaten Siak, Prayudho Bagus Jatmiko, SST, M.Si dan Kepala BPS Kabupaten Malang, Erny Fatma Setyoharini, SE., MM. Paparan dijelaskan oleh Statistisi Muda BPS Kabupaten Malang, Retno Setianingtias, SST., M.Sc. Selain itu sesi tanya jawab berjalan sangat antusias dan lancar.
Berita Terkait
Zona Integritas - TAJINAN
Zona Integritas - SUMAWE
Kunjungan Kerjasama BPS Kabupaten Malang dengan RRI Malang
Kolaborasi BPS Kabupaten Malang dengan Perguruan Tinggi (KALIPARE)
Kolaborasi BPS Kabupaten Malang dengan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya Malang
Sharing Knowledge Pembuatan KCA 2023 Menggunakan Aplikasi
Badan Pusat Statistik
BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN MALANG Jl. Raya Jatirejoyoso No. 1A Kepanjen - MALANG 65163Telp. (0341) 396979
homepage: malangkab.bps.go.id No Layanan : 0852-8000-3507 ( jam kerja - chat WA ) Pengaduan : s.id/pakisaji (menu pengaduan)